Pangkalan SDN Salatiga 06

Jln. Kartini No. 26 Sidorejo

Rabu, 24 Juni 2020

10 TKK Wajib dimiliki Pramuka

 10 TKK Wajib dimiliki Pramuka SKK Pertolongan Pertama Pada Kecelakaana. Untuk golongan SiagaSeorang Pramuka Siaga harus:1) mengetahui cara dan dapat memberi pertolongan pada kecelakaan: luka iris, luka garuk, luka bakar, kena benda panas, benjut/memar,2) mengetahui cara dan dapat menggunakan dengan benar dan rapih:- pembalut segitiga untuk luka di kepala, tangan dan kaki;- pembalut panjang (zwachtel verband) untuk jari dan lengan/paha,3)...

Sabtu, 23 Mei 2020

Musyawarah Gugusdepan

Musyawarah Gugusdepan   Musyawarah Gugusdepan disingkat Mugus adalah pemegang kekuasaan tertinggi di setiap Gugusdepan Gerakan Pramuka.  Ketentuan Mugus 1.         Mugus diadakan setiap 3 tahun sekali. 2.      Diantara dua waktu Mugus jika ada hal-hal yang bersifat mendesak dan luar biasa dapat diadakan Mugus Luar Biasa. 3.        Mugus dan Mugus Luar Biasa dinyatakan sah jika dihadiri oleh sekurang-kurangnya dua pertiga dari jumlah utusan. 4.         Yang...

Rabu, 15 April 2020

10 Kualitas Pribadi yang Disukai

 10 Kualitas Pribadi yang Disukai 1.  Ketulusan Menempati peringkat pertama sebagai sifat yang paling disukai oleh semua orang. Ketulusan membuat orang lain merasa aman dan dihargai, karena yakin tidak akan dibodohi atau dibohongi. Orang yang tulus selalu mengatakan kebenaran, tidak suka mengada-ada, pura-pura, mencari-cari alasan atau memutarbalikkan fakta. Prinsipnya “Ya diatas Ya dan Tidak diatas Tidak”. Tentu akan lebih ideal bila ketulusan yang selembut merpati itu diimbangi dengan kecerdikan seekor ular. Dengan begitu ketulusan...

Minggu, 08 Maret 2020

Tips Belajar MURDER

 Tips Belajar MURDER Seorang pakar psikologi di bidang pendidikan, Bob Nelson memiliki triks sistem belajar yang cukup efektif. Dalam bukunya yang berjudul The Complette Problem Solving, beliau memperkenalkan dengan nama MURDER, yang dimaksud disini bukan artinya Seorang Pembunuh, tetapi sebuag singkatan yakni Mood, Understand, Recall, Digest, Expand, Review. Mood -Suasana hati.         Dalam belajar upayakan suasana yang menyenangkan, suasana hatipun akan terdorong menjadi senang untuk belajar. ...