Pangkalan SDN Salatiga 06

Jln. Kartini No. 26 Sidorejo

Senin, 29 Mei 2023

Twibon Hari Lahir Pancasila

 Hari lahir Pancasila merupakan perayaan penting bagi rakyat Indonesia. Setiap tanggal 1 Juni, negara ini memperingati kelahiran Pancasila, dasar negara yang menjadi landasan utama dalam mengatur kehidupan bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara. Hari ini diperingati sebagai momen untuk merenungkan makna, nilai-nilai, dan relevansi Pancasila dalam menjaga persatuan, keadilan, dan keberagaman bangsa.Pancasila lahir pada tanggal 1 Juni 1945 dalam...

Senin, 08 Mei 2023

Asesment Akhir Tahun 2022

@sdn salatiga 06 oleh M. Agung Nugroho Dwi PutroAsesment Akhir Tahun  2023 Asesment Akhir Tahun adalah kegiatan wajib yang diselenggarakan oleh pihak sekolah. Kegiatan ini bertujuan untuk menguji dan mengevaluasi hasil belajar peserta didik selama satu semester, dan mengukur materi pelajaran yang diberikan guru melalui Kegiatan Belajar Mengajar (KBM). Hasil Penilaian  dapat  dijadikan tolak ukur ketuntasan peserta didik dan dapat dimanfaatkan untuk program remidial, pengayaan dan pengisian rapor. Sesuai kalender akademik...

Jumat, 17 Maret 2023

Keuntungan Menjadi Pramuka

 Apa sih untungnya menjadi anggota pramuka:Pengembangan Karakter: Kepramukaan membantu dalam pengembangan karakter dan kepemimpinan yang kuat. Pramuka mendorong anggotanya untuk menjadi orang yang bertanggung jawab, disiplin, mandiri, dan memiliki kemampuan kerja sama yang baik. Melalui kegiatan-kegiatan pramuka, kamu akan belajar tentang nilai-nilai seperti kejujuran, rasa hormat, keberanian, dan empati.Pengetahuan dan Keterampilan Baru: Pramuka...

Senin, 06 Maret 2023

PRESS RELEASE - PENJELAJAHAN ALAM PENGGALANG

Salam Pramuka - Pangkalan SDN Salatiga 06 melaksanakan kegiatan "Penjelajahan Alam" dengan melibatkan regu-regu pramuka penggalang untuk mewujudkan penggalang yang tangguh, kreatif, cerdas, dan berkarakter. Kegiatan yang dikemas dalam bentuk perlombaan di alam bebas dibuka oleh Mabigus SDN Salatiga 06 Kak There (6/2/23) di Taman Kota Bendosari Salatiga. Dalam kegiatan ini merupakan perlombaan penggalang untuk berkompetisi antar regu untuk memilih...

Selasa, 28 Februari 2023

PRESS RELEASE-PELANTIKAN SIAGA MULA

Salam Pramuka - Pada Sabtu pekan ini, agenda latihan pramuka siaga adalah pelantikan. Mabigus SDN Salatiga 06 Kak Theresia Sri Rahayu akan melantik pramuka siaga mula. Sebanyak 7 siswa akan dilantik menjadi pramuka siaga mula setelah adik-adik menyelesaikan SKU wajib. Seorang calon siaga dapat dilantik menjadi siaga mula kalau rajin mengikuti latihan dan sudah berhasil menyelesaikan SKU Siaga Mula.  Dalam sambutannya, Kak...

Rabu, 22 Februari 2023

Hari Pandu Dunia

Salam pramukaHai sahabat pramuka, hari ini (Rabu, 22 Februari 2023) merupakan  Hari Kepanduan Sedunia atau sering disebut dengan Hari Pramuka Sedunia atau Hari Bapak Pandu Sedunia yang diperingati setiap tanggal 22 Februari. Hari Kepanduan Sedunia adalah hari internasional yang diperingati oleh asosiasi kepanduan di seluruh dunia yang bertepatan pada tanggal kelahiran Bapak Kepanduan Dunia Baden Powell.Tema Hari Pramuka Sedunia 2023 adalah...

Selasa, 21 Februari 2023

Upacara Pesta Siaga

 Video Upacara Pesta Siaga Kwaran Sidorejo Tahun 2...

Senin, 20 Februari 2023

Bank Sampah

&nb...

Kamis, 16 Februari 2023

PRESS RELEASE - PESTA SIAGA KWARRAN SIDOREJO 2023

Kwartir Ranting Sidorejo, Salatiga Gelar Pesta Siaga 2023 di pangkalan SDN Salatiga 06Sekitar 26 pangkalan di Kecamatan sidorejo mengikuti kegiatan Pesta Siaga Tahun 2023, Kamis (16/02/2023). Kegiatan yang diselenggarakan Kwaran Sidorejo ini digelar di dua tempat yaitu SMPN 2 Salatiga dan SDN Salatiga 06. Kegiatan ini diikuti di setiap pangkalan Kecamatan Sidorejo, masing-masing mengirimkan perwakilan barung putra dan putri dimana setiap barung terdiri...

Rabu, 15 Februari 2023

Prestasi

&nbs...

Selasa, 14 Februari 2023

PRESTASI

Tujuan kegiatan Kepramukaan di Pangkalan Salnem adalah untuk melatih generasi muda agar memaksimalkan setiap potensi yang ada di dalam dirinya baik kecerdasan, pengetahuan, kepribadian, akhlak mulia, serta ketrampilan untuk hidup mandiri dan bermasyarakat. Beberapa prestasi yang telah ditorehkan oleh Perindukan Siaga maupun Perindukan penggalang adalah sebagai berikut...

Kegiatan Pesta Siaga

 Kegiatan Pesta Siaga 2...

Senin, 13 Februari 2023

Lirik Lagu

LIRIK LAGU PRAMUKA 1.    HYMNE PRAMUKAKami pramuka indonesiaManusia pancasilaSatyaku kudharmakanDharmaku  kubaktikanAgar jaya indonesiaIndonesia tanah airkuKami jadi pandu mu 2.    Seorang PramukaBukan polisi dan bukan tentaraCoklat tua coklat muda seragamnyaTongkat bambu tali itu senjatanyaDasa darma dan tri satya pedomannya Orang bilang itu katanya pramukaSingkatan dari praja muda karanaOrang bilang itu namanya pramukaSingkatan dari praja muda karana 3.    Kapal SelamKapal selam tangkinya...

SEJARAH PRAMUKA DUNIA

SEJARAH PRAMUKA DUNIABagaimana sih awal sejarah kepramukaan? Nah, mari kita simak materi sejarah pramuka dunia ya.Awal tahun 1908 Baden Powell menulis pengalamannya untuk acara latihan kepramukaan yang dirintisnya. Kumpulan tulisannya ini dibuat buku dengan judul “Scouting For Boys”. Buku ini cepat tersebar di Inggris dan negara-negara lain yang kemudian berdiri organisasi kepramukaan yang semula hanya untuk laki-laki dengan nama Boys Scout. Tahun...